-->

8+ Cara Berenang Bagi Pemula Dijamin Langsung Mahir

Cara Berenang Bagi Pemula - Assalamualaikum sahabat pensil aisyah, bertemu lagi dengan artikel kami yang selalu disajikan dengan penuh manfaat. sahabat pensil aisyah kali ini saya tertarik untuk membahas sebuah cara berenang bagi pemula.

Cara Berenang Bagi Pemula

Berenang merupakan olahraga yang sangat menyenangkan, karena kita pasti berinteraksi dengan air. Olahraga yang pertama kali di perlombakan di Eropa pada tahun 1800 ini sangat seru dan mengasyikkan.

Baca Juga : Ternyata Beberapa Olahraga Ini Berasal Dari Indonesia ! No 3 Bikin Anda Terkejut.


Bagi kalian yang belum bisa berenang dan ingin bisa berenang, yuk simak artikel ini sampa selesai.

1.    Niat dan Tekad

Cara Berenang Bagi Pemula
Niat dan tekad yang kita miliki adalah kunci awal disaat kita ingin bisa berenang. Sebelum kalian ingin belajar berenang maka kuatkan niat dan tekad kalian. Segala sesuatu pun akan berhasil dengan niat dan tekad yang kuat.

2.    Cari Teman yang Ingin Mengajarkan Berenang

Cara Berenang Bagi Pemula

Nah, kalau kalian sudah punya niat dan tekad yang kuat maka langkah selanjutnya kalian cari teman yang bisa mengajarkan kalian berenang. Selain sebagai guru dalam belajar berenang, teman kalian juga bisa menjadi penyemangat kalian dalam belajar berenang.

3.    Beranikan Diri Untuk Masuk Ke Dalam Air

Cara Berenang Bagi Pemula 
Cara Berenang Bagi Pemula – Selanjutnya kalian harus memaksa dan memberanikan diri kalian untuk masuk ke dalam air, cara berenang bagi pemula ini lah langkah awal kalian melawan ketakutan kalian.

4.    Melatih Nafas Dalam Air

 
Cara Berenang Bagi Pemula

Cara berenang bagi pemula seanjutnya ialah melatih pernafasan kalian di dalam air. Mengapa hal inidilakukan ? Karena kita semua tau kalau manusia bernafas menggunakan paru-paru. Maka dari itu agar latihan berenang kita lancar kita harus melatih pernafasan kita dalam air.

5.    Latihan Mengapung

 
Cara Berenang Bagi Pemula

Bagi kalian yang takut dengan kedalaman air, maka sahabat pensil aisyah harus mencoba cara berenang bagi pemula yang satu ini. Sentuhlah dasar kolam dengan tangan kalian, kemudian buat rileks tubuh kalian. Karena tubuh kalian akan menaiki permukaan dengan sendirinya akibat tekanan air.

6.    Berlatih Meluncur Diatas Permukaan Air

Cara Berenang Bagi Pemula

Cara Berenang Bagi Pemula – Nah, selanjutnya kalian harus melatih diri kalian meluncur diatas permukaan air. Cara berenang bagi pemula yang satu ini sangat penting dan membuat kalian cepat mahir dalam berenang. Jadi sahabat pensil aisyah jangan lewati latihan yang satu ini.

7.    Belajar Berenang Menggunakan Alat

Cara Berenang Bagi Pemula

Cara berenang bagi pemula yang selanjutnya ialah kalian harus menggunakan alat agar kalian bisa berenang. Untuk alat berenang tersebut kalian dapat membelinya di toko alat olahraga.

8.    Berenanglah Tanpa Alat

Cara Berenang Bagi Pemula

Kalau sahabat pensil aisyah sudah yakin dan lancar menggunakan alat, cobalah berenang tanpa menggunakan alat. Cara berenang bagi pemula yang satu ini akan membuat kalian percaya diri kalau kalian bisa berenang.

9.    Terus Belajar Sampai Mahir

Cara Berenang Bagi Pemula

Langkah terakhir cara belajar bagi pemula ialah, terus latih kemampuan berenang kalian dengan sering datang ke kolam untuk berenang. Jangan bosan untuk terus melatihnya.

Baca Juga : Olahraga kardio

Demikian beberapa penjelasan kami mengenai cara berenang bagi pemula. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi sahabat pensil aisyah yang belajar berenang. Semangat latihannya sahabat!.










Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel